PRAKATA

SELAMAT DATANG DI BLOG YANG SANGAT SEDERHANA INI........
SEMOGA MESKIPUN SEDIKIT ADA MANFAATNYA

Thursday, November 13, 2008

puisi

MERAJUT BENANG DALAM DENDAM DI DUNIA HAYAL
DIA BIARKAN DUNIA HAYALNYA
MELAJU TANPA BATAS
KARENA DENDAMNYA PADA DIAMNYA
PADA MASA LALU
SALAHKAH MERAJUT BENANG
YANG SUDAH USANG KARENA WAKTU ?
MUNGKIN TAK SEINDAH
RAJUTAN BENANG BARU
TAPI TAK SEDIKIT
YANG BERBURU BARANG ANTIK
KARENA NILAI JUALNYA
TAK SEMUA ORANG MAMPU MEMBELINYA


ISANA

No comments: